Layanan Surat Secara Mandiri di Desa / Kelurahan :
Website Desa / Kelurahan
Data Sinyal Provider
| No | Aksi | Kecamatan | Desa | Kode | Posting Terakhir | Data Sinyal |
|---|
Berita Desa / Kelurahan
Update kabar seputar Kebumen
Kajian Ilmiah Ustadz Dr. Firanda Andirja, Lc,,MA. di MWI Desa Karangduwur Petanahan
15-01-2026 21:36 | Tri fithriyyati
Kamis, 15 Januari 2026 Pemerintah Desa Karangduwur memenuhi undangan untuk turut serta dalam mengikuti kajian ilmiah oleh Dr Firanda Andirja,Lc.,MA yang diadakan oleh Madrasah Wathoniyah Islamiyah Karangduwur pada pukul 13.00 sampai dengan selesai, Kajian yang dihadiri ratusan jamaah ikhwan maupun akhwat ini mengangkat tema Generasi Yang Diinginkan Nabi Muhammad Shollallohu'alaihi Wasallam. Selain pemerintah Desa karangduwur hadir pula dalam kajian ilmiah…
Lihat Selengkapnya
LESTARI SELALU, ANYAMAN PANDAN DESA GRENGGENG
15-01-2026 19:12 | Desa Grenggeng
Cuplikan tayangan berita Kebumen TV
Sumber : https://youtu.be/L9EDMKWV8N0?si=gK6Rop0v-0MVUa14
Lihat Selengkapnya
KEGIATAN RAKOR PKK ( RAPAT KOORDINASI PEMBERDAYAAN KESEJAHTERAAN KELUARGA) DESA WIROGATEN
15-01-2026 18:30 | SUMARNO
Pada hari ini, Kamis tanggal Lima Belas bulan Januari 2026, PKK Desa Wirogaten Melaksanakan Kegiatan Rapat Koordinasi Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (Rakor PKK) yang berlangsung di Gedung Pertemuan Desa Wirogaten, Kecamatan Mirit. Dihadiri oleh Ketua TP PKK Desa Wirogaten dan 40 dari Kader Desa Wirogaten, Ketua TP PKK RT, dan Perwakilan PKK RT. Rakor PKK Rutin dilaksanakan untuk…
Lihat Selengkapnya
Pemdes Kalijaya Berikan Dukungan Kepada Keluarga Duka
15-01-2026 17:22 | EVA HERVERASTY
Kalijaya, 15 Januari 2026 - Pemerintah Desa Kalijaya mengadakan kunjungan takziah ke rumah duka Ibu Sumarmi, warga RT 01 RW 03 Dukuh Lengkong, yang meninggal dunia pada hari Kamis, 15 Januari 2026 pukul 04.30 WIB di Sruweng. Ibu Sumarmi merupakan ibu dari Mas Aji sound sistem, salah satu warga Kalijaya yang sangat dikenal di masyarakat.
Kunjungan takziah ini dipimpin oleh…
Lihat Selengkapnya
