Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
Jalan Sehat Dalam Rangka Memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79
23-08-2024 09:27 | Siti Badriyah
Bumiagung – Minggu, 18 Agustus 2024 pada pukul 08.00 s/d Selesai masyarakat khususnya Dukuh Sibango telah melaksanakan kegiatan Jalan Sehat dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79. Acara Jalan Sehat start dari exs SDN 1 Bumiagung dan Finish juga di exs SDN 1 Bumiagung. Masyarakat Dukuh Sibango sangat antusias dalam mengikuti acara tersebut dengan memakai berbagai kostum. Panita menyediakan banyak doorprize…
Lihat Selengkapnya
Musyawarah Desa Sosialisasi dan Pembentukan Tim Pokja Penyusunan RKP Desa Tahun 2025
23-08-2024 08:56 | Murfangatun
Kamis, tanggal 22 Agustus 2024 bertempat di Aula Desa Kalibening Pemerintah Desa Kalibening melaksanakan Musyawarah Desa Sosialisai dan pembentukan Tim Pokja Penyusunan RKP Desa Tahun anggaran 2025. Acara dihadiri oleh Forkompincam Kecamatan Karanggayam, Camat Karanggayam, Kapolsek Karanggayam, Koramil Karanggayam, Pendamping Desa, BPD, Lembaga desa, Bidan Desa, PKK, Ketua RT/RW, Guru pendidik Paud, tokoh masyarakat. Kegiatan dimali pukul 09.00 WIB sampai denan…
Lihat Selengkapnya
MUSRENBANGDES PEMBAHASAN RANCANGAN RKP DESA TA. 2025 DESA ROGODONO
23-08-2024 08:51 | AdminWebRogodono
Rogodono_Kamis 22 Agustus 2024 pukul 19.30 s/d selesai BPD beserta Pemerintah Desa Rogodono bertempat di Gedung Serbaguna Desa Rogodono  telah di laksankan kegiatan Musrembangdes Pembahasan Rancangan RKP Desa TA. 2025. Kegiatan ini di hadiri oleh Camat Buayan, Danramil 20 Buayan,Anggota DPRD Kab. Kebumen ( Bp Amin Lukmantoro,S.Sos ),  Dinas-dinas terkait, BPD beserta anggota, Kelembagaan desa dan tamu undangan lainnya. Acara di awali dengan Pembukaan, Menyanyikan…
Lihat Selengkapnya
Gerakan Pangan Murah (GPM)
23-08-2024 08:46 | Murfangatun
Selasa, tanggal 20 Agustus 2024 bertempat di Balaidesa Kalibening Bupati Kebumen melaluiDinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kebumen melaksanakan program Gerakan Pangan Murah di Desa Kalibening Kecamatan Karanggayam Kabupaten Kebumen guna memenuhi kebutuhan bahan pokk masyarakat Desa Kalibening dimana harga kebutuan pangan saat ini sangat tinggi. Dengan adanya kegiatan ini masyarakat Desa Kalibening merasa sangat terbantu karena lebih menghemat pengeluaran dibandingkan…
Lihat Selengkapnya
Rakor PKK Kecamatan Prembun
22-08-2024 20:42 | PREMBUN
Sabtu 20 Juli 2024, PKK Desa Prembun mendapatkan giliran untuk menyelenggarakan Rakor PKK Kecamatan Prembun. Hadir Ketua TP PKK Kecamatan Prembun Ibu Destri Yustiani, S.Tr.Keb. beserta pengurus, Ketua TP PKK Desa se Kecamatan Prembun, juga Forkompincam Kecamatan Prembun. Ketua TP PKK Kabupaten Kebumen Ibu Hj Iin Windarti juga menyempatkan untuk turut serta menyemarakkan acara Rakor PKK yang disertai juga dengan…
Lihat Selengkapnya
POKDARWIS sebagai Penggerak Kepariwisataan Desa
22-08-2024 20:34 | Lailatul Maghfiroh
Grujugan- Pariwisata merupakan salah satu sektor penggerak perekonomian desa Grujugan sehingga perlu diberi perhatian lebih agar dapat berkembang dengan baik. Guna mendorong sektor pariwisata, diperlukan berbagai upaya pengembangan pariwisata di mana salah satunya ialah gerakan Sadar Wisata. Gerakan Sadar Wisata merupakan konsep yang melibatkan partisipasi berbagai pihak dalam mendorong iklim yang kondusif bagi perkembangan pariwisata. Gerakan Sadar Wisata tersebut diwujudkan…
Lihat Selengkapnya
Tindak Lanjut Sosialisasi dan MOU kegiatan Program Ormawa Membangun Negeri (POMN) PPGI di Grujugan
22-08-2024 19:54 | Lailatul Maghfiroh
  Grujugan- Menindaklanjuti Sosialisasi dan MOU dari kegiatan Program Ormawa Membangun Negeri (POMN) Politeknik Piksi Ganesha Indonesia yang lolos didanai pada usulan ketiga oleh Ditjen Vokasi dengan judul pendanaan : “Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Produk serta Implementasi Digital Marketing sebagai wujud Inkubator Bisnis Kampung Tudung Desa Grujugan Kebumen”. Dosen Pendamping Ibu Blandina Hendawardani, S.E., M.M. berserta tim mahasiswanya yang berjumlah 10…
Lihat Selengkapnya
UPACARA HUT RI KE 79 DESA TANJUNGSARI
22-08-2024 19:26 | Pemerintah Desa Tanjungsari
Dalam.rangka memperingati HUT RI ke-79 Desa Tanjungsari Kecamatan Kutowinangun Melaksanakan Upacara Bendera di Lapangan Beji Sakti Desa Tanjungsari. Bertindak sebagai inspektur upacara PJ Kepala Desa Anang Suprayogi, S.E sedangkan sebagai pemimpin upacara Kholil dan petugas lainnya dari MI Ma'arif Desa Tanjungsari dan SD N Tanjungsari dengan Perangkat Desa Tanjungsari. Upacara ini juga diikuti oleh peserta dari  berbagai unsur yang ada…
Lihat Selengkapnya
Desa Kewangunan Raih Penghargaan Desa Mandiri dari Bupati Kebumen
22-08-2024 15:25 | Admin
Kewangunan, 21 Agustus 2024 – Desa Kewangunan meraih prestasi gemilang dengan mendapatkan penghargaan sebagai Desa Mandiri dari Bupati Kebumen pada tanggal 21 Agustus 2024. Upacara penghargaan berlangsung di Pendopo Kebumian, Kebumen, dan dihadiri oleh berbagai pejabat daerah serta kepala Desa Seluruh di Kabupaten Kebumen. Penghargaan Desa Mandiri ini diberikan sebagai bentuk apresiasi terhadap keberhasilan Desa Kewangunan dalam mengelola sumber daya…
Lihat Selengkapnya
Musyawarah Desa Pembahasan dan Penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Tahun 2025 Desa Gemeksekti Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen
22-08-2024 14:31 | fajar kartika
Gemeksekti-Pada hari Kamis di balai desa gemeksekti di laksanakan Musyawarah desa pembahasan dan penetapan RKP Desa tahun 2025 Desa Gemeksekti Kecamatan Kebumen Kabupaten Kebumen(22/08/2024) Materi atau Topik Pembahasan Rencana Penyusunan Dokumen RKPDesa;,Pencermatan RKPDESA 2025, Membahas kriteria dan pembentukan Tim RKP/Verifikasi Desa;Membahas Prioritas penggunaan PAD, ADD, DD, BHP, BHR, dan pembagian bidang penyelenggaraan Pemerintah Desa, Pelaksanaan Pembangunan Desa, Pembinaan Kemasyarakatan, Pemberdayaan…
Lihat Selengkapnya
Doa Bersama Perangkat Desa Lembaga Desa Toga dan Karangtaruna
22-08-2024 11:43 | Suherman
pada Malam HUT RI Ke 79 Kita bersama Perangkat Desa,Lembaga Desa Tokoh agama  dan Karang Taruna Mengadakan Doa Bersama Di Gasebo Lapangan Tegal Raja untuk Mendoakan Jasa-jasa Para Pahlawan KemerdekaanRepublik  Indonesia yang telah Gugur mendahului kita
Lihat Selengkapnya
Kemeriahan Memperingati HUT RI ke 79
22-08-2024 11:36 | Admin
Karanggedang. Untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-79, berbagai acara meriah digelar di Desa Karanggedang. Diantaranya Senam Sehat  dan Jalan Sehat dihalaman Kantor Desa Karanggedang. Acara yang berlangsung pada hari Minggu tanggal 18 Agustus 2024 diadakan oleh Pemdes Karanggedang. Berbagai hadiah dan dorpraise dibagikan dalam acara ini mulai dari botol minuman, setrikaan, panci, dispenser, kompor gas,  sampai sepeda dan mesin cuci sebagai hadiah utama. Acara ini menjadi…
Lihat Selengkapnya