Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
PERJAKA ( Persatuan Remaja Kalikudu ) Adakan Malam Pentas dan Tasyakuran HUT RI ke 79
21-08-2024 09:47 | Kalikudu
Kalirancang - Pemuda RT 01 RW 04 Dukuh Kalikudu yang tergabung dalam PERJAKA ( Persatuan Remaja Kalikudu ) mengadakan Malam Pentas dan Tasyakuran dalam Rangka Memperingati HUT RI ke 79 yang bertempat di Halaman UPT Dinas Dikpora Kecamatan Alian pada Sabtu, 17 Agustus 2024 pukul 20 : 00 WIB. Acara dihadiri oleh Kapolsek Alian, Danramil Alian, Kepala Desa Kalirancang, Ketua…
Lihat Selengkapnya
Sejarah dan Harapan di Hari Jadi Kota Kebumen
21-08-2024 09:39 | Pemdes Sidomukti
Sejarah dan Harapan di Hari Jadi Kota Kebumen   Kebumen, 21 Agustus 2024, Kebumen, sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, merayakan hari jadinya dengan penuh sukacita. Sebagai salah satu kota yang kaya akan sejarah dan budaya, Kebumen terus berkembang menjadi kota yang modern tanpa meninggalkan kearifan lokalnya. Pada hari jadi yang ke-395 ini, Kebumen tak hanya mengenang masa…
Lihat Selengkapnya
Pemerintah Desa PURBOWANGI memperingati & memeriahkan HUT RI ke-79
21-08-2024 09:19 | Pemdes Purbowangi
PURBOWANGI - Sabtu (17/08/2024) Pemerintah Desa Purbowangi ikut memperingati & memeriahkan HUT RI ke-79 tahun 2024. Kegiatan Desa Purbowangi untuk memperingati & memeriahkan HUT RI ke-79 ialah dimulaih pada Senin (05/08/2024) s.d Jum'at (16/08/2024) Lomba Sepak Bola antar RW se-Desa Purbowangi yang diikuti oleh seluruh RW di Desa Purbowangi, Lomba Sepak Bola dimenangkah oleh RW 1.  Pada Senin (05/08/2024) s.d…
Lihat Selengkapnya
PEMBAGIAN BANTUAN PANGAN 2024
21-08-2024 09:02 | Rame Raharjo
Untuk menurunkan tingkat kemiskinan pemerintah mengalakan beberapa program bantuan diantaranya bantuan pangan. Di desa Wergonayan pada hari rabu tanggal 21 Agustus 2024  membagikan bantuan pangan untuk masyarakat kurang mampu.Adapun Kegiatan ini di dampingi oleh petugas dari dinsos dan dibantu PK dari desa.Untuk bulan ini desa Wergonayan menerima bantuan pangan sebanyak 257 KK .setiap KK mendapatkan sebayak 10 kg.
Lihat Selengkapnya
PENYALURAN BERAS BANTUAN PANGAN -CBP DESA ROGODONO DI BULAN AGUSTUS 2024
21-08-2024 08:41 | AdminWebRogodono
Rogodono_ Hari Selasa tanggal 20 Agustus 2024 mulai pukul 08.00 WIB s/d selesai bertempat di Gedung Serba Guna Desa Rogodono telah dilaksanakan kegiatan penyaluran beras bantuan pangan CBP 2024 untuk alokasi bulan Agustus 2024.  Penerima Bantuan Pangan ini merupakan  Program Bantuan Pangan Tahun 2024 dari Badan Pangan Nasional melalui Perum Bulog.Sedangkan petugasnya di bantu dari JP Logistik didampingi Perangkat Desa serta hadir juga…
Lihat Selengkapnya
Rapat tim persiapan karnaval mini Desa Kalirejo
20-08-2024 22:35 | semerupemdeskalirejo@gmail.com
Dalam rangka mensukseskan acara karnaval desa desa kalirejo, kecamatan kebumen, panitia/tim hut RI Desa Kalirejo, kecamatan kebumen telah melaksanakan rapat persiapan dengan hasil Rapat 20 Agustus 2024 bertempat diaula balai desa kalirejo, pukul 19.300 WIB s/d selesai 1. Rute: Seperti tahun lalu ( evaluasi tahun sebelumnya, rombongan jadi 1 kepala menunggu buntut karnaval ) 2. MC : Rivan, Nurul, Fathan 3. Tim…
Lihat Selengkapnya
UPACARA HUT RI Ke-79 DESA kejawang
20-08-2024 21:54 | Desa
Pemerintah Desa Kejawang bersama Karang Taruna melakukan Upacara Pengibaran Bendera Memperingati Hari Ulang Tahun Repubik Indonesi yang ke 79 di lapangan krapyak Desa Kejawang. Pelaksanaan Upacara Bendera dimulai pukul 08.00 WIB, Pembina upacara dipimpin upacara Bapak Carly selaku Pengurus Karang Taruna Desa Kejawang, upacara di hadiri oleh tokoh masyarakat, warga sekitar dan  warga Rt se Desa Kejawang ,SD Negeri Kejawang…
Lihat Selengkapnya
MALAM TIRAKATN HUT RI Ke - 79
20-08-2024 21:45 | Desa
Kejawang – Sudah menjadi kegiatan rutin Malam tirakatan menjadi salah satu tradisi perayaan HUT RI. Malam tirakatan digelar pada 16 Agustus atau malam hari sebelum 17 Agustus. Malam tirakatan 17 Agustus berisi kegiatan seperti doa bersama, dan tausiyah keagaaman bertema kemerdekaan. Dalam rangka HUT RI KE-79  pada tanggal 16 Agustus 2024 malam.Bertempat di Pendopo Balai Desa Kejawang mengadakan malam tirakatan,dengan…
Lihat Selengkapnya
GELAR BUDAYA WAYANG KULIT SURAN DAN MEMETRI BUMI
20-08-2024 20:49 | Desa
Merti desa, sering disebut juga bersih desa, hakikatnya adalah simbol rasa syukur masyarakat kepada Yang Maha Kuasa atas limpahan karunia yang diberikan-Nya. Karunia tersebut bisa berujud apa saja, seperti kelimpahan rezeki, keselamatan, serta ketentraman dan keselarasan hidup. Rasa syukur juga bisa menjadi pelipur sekaligus sugesti yang menghadirkan ketenangan jiwa. Merti desa biasanya dilakukan pada bulan bulan tertentu, dalam kalender jawa.…
Lihat Selengkapnya
PEMUDA JEROTENGAH RW 05 DESA KALIRANCANG MENGADAKAN KEGIATAN SEMARAK HUT RI KE 79
20-08-2024 18:37 | Jerotengah
Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-79 Pemuda RW 05 Jerotengah Desa Kalirancang Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen mengadakan kegiatan perlombaan pada tanggal 17 dan 18 Agustus 2024. Acara tersebut tersebut didukung oleh Kadus, RW dan RT setempat dan para warga. Peserta lomba diikuti oleh seluruh warga RW 05 dari kalangan anak-anak sampai dengan orang tua. Beberapa lomba yang diadakan diantaranya adalah…
Lihat Selengkapnya
Gebyar Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 79
20-08-2024 15:56 | PEMDES KAMBANGSARI
Senam bersama dilanjutkan dengan jalan sehat dan pembagian doorprize serta hadiah lomba merupakan rangkaian puncak acara peringatan HUT Kmemerdekaan RI ke 79 dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 18 Agustus 2024. Di sela-sela pembagian doorprize diisi dengan lomba menhias tumpeng Acara dihadiri oleh Camat alian beliau Bapak Andri Kurniawan, S. STP dan Bapak Junaidi Prasetyo, SE. Bapak Junaidi Prasetyo, S.E,  selaku…
Lihat Selengkapnya
Musyawarah Desa Pembahasan Rancangan RKP Desa TA 2025
20-08-2024 15:34 | PEMDES KAMBANGSARI
Musyawarah Desa Pembahasan Rancangan RKPDesa Tahun Anggaran 2025 dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 20 Agustus tahun 2024 bertempat di Balai Desa Kambangsari. Acara dihadiri oleh Dinas PUPR, Distapang Kabupaten Kebumen, Sekcam Alian, Forkopimcam, BPD, unsur lembaga desa, perwakilan anak desa dan undangan lainnya. Setelah Musyawarah pembahasan  rancangan RKP Desa Tahun Anggaran 2025 akan dilanjutkan dengan Penetapan RKP desa pada tanggal…
Lihat Selengkapnya