Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
GOPYOKAN TIKUS DESA SERUT
13-11-2024 13:58 | pemdesserut01@gmail.com
9 November 2024 Pemerintah Desa Serut bersama dengan warga petani desa Serut kembali melakukan Gopyokan tikus untuk mengurangi populasi hama tikus di persawahan desa serut yang sangat berkembang pesat untuk menghadapi masa tanam padi ke-1. Dengan alat seadanya warga sangat antusias untuk memburu tikus , ada yang menggunakan cangkul untuk menggali lobang tikus , menyiram lobang tikus menggunakan air dan…
Lihat Selengkapnya
Rapat Tim Pelaksana Kegiatan ( TPK ) Pembangunan Jembatan Sungai Bedegolan Desa Ungaran
13-11-2024 11:51 | administrator
Pada hari ini Rabu, 13 November 2024 dilaksanakan rapat Tim Pelaksana Kegiatan (TPK ) Desa Ungaran  2024 yang bertempat di Gedung Serbaguna Desa Ungaran. yang hadir dalam rapat ini yaitu Miswanto Sellaku Pelaksana Kegiatan Pembangunan, Ketua Tim Pelaksana Kegiatan Pembangunan yaitu Bawono Hadi Santoso beserta Anggotanya. Adapaun yang dibahas dalam acara ini yaitu sehubungan akan dilaksanakannya Penawaran Barang dan Jasa.…
Lihat Selengkapnya
KEGIATAN OUTING CLASS BERSAMA DAMKAR GUGUS TERATAI KECAMATAN AMBAL
13-11-2024 11:40 | PEMDES DESA KENOYOJAYAN
               Pada hari selasa tanggal 12 November 2024 desa Kenoyojayan berketempatan Kegiatan Outing Class Bersama Damkar Gugus Teratai Kecamatan Ambal.Adapun kegiatan tersebut di ikuti oleh semua Paud Dan Tk gugus Teratai.
Lihat Selengkapnya
PELATIHAN DAN PENGUATAN KAPASITAS LEMBAGA RT DAN RW DESA ROWOKELE
13-11-2024 11:28 | pemdes rowokele
Hari Rabu, 13 November 2024 bertempat di Balai Desa Rowokele, telah di adakan pelatihan dan penguatan kapasitas Lembaga RT dan RW yang di hadiri oleh para Ketua RW dan RT beserta pengurusnya agar dapat meningkatkan SDM dan menambah wawasan peserta tentang pengelolaan administrasi kependudukan dan oprasional RW/RT. Pelatihan ini di isi nara sumber dari pihak Kecamatan Rowokele yaitu Camat Rowokele Bapak Katut Waluyo AP.
Lihat Selengkapnya
Pertemuan Rutin TP PKK Desa
13-11-2024 11:22 | isti sukanti
PKK merupakan singkatan dari Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga. PKK adalah gerakan nasional yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya keluarga, sebagai unit terkecil dalam masyarakat. PKK adalah organisasi kemasyarakatan untuk memberdayakan perempuan dann berpartisipasi dalam pembangunan kesejahteraan Indonesia. Kelompok PKK adalah kelompok-kelompok yang berada di bawah Tim Penggerak PKK desa/kelurahan yang dapat dibentuk berdasarkan kewilayahan atau kegiatan. Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga…
Lihat Selengkapnya
Kegiatan Posyandu Pusporini Desa Ungaran
13-11-2024 10:55 | administrator
Kegiatan posyandu balita adalah merupakan pelayanan kepada balita dan anak dengan melakukan penimbangan agar bisa dipantau pertumbuhan dan perkembangan balita dan anak. Manfaat posyandu balita ialah memberikan layanan kesehatan anak, imunisasi, pemberian makanan tambahan, dan penyuluhan tentang kesehatan. Pada Kamis, 14 November 2024 bertempat di Gedung Polindes Desa Ungaran kader-kader Posyandu Pusporini Desa  Ungaran  melakukan kegiatan rutin bulanan bekerjasama dengan…
Lihat Selengkapnya
Pengadaan Tong Sampah/Tempat Sampah Desa Podourip
13-11-2024 10:47 | Pemdes Podourip
PODOURIP - Pengadaan Tong Sampah / Tempat Sambah desa podourip merupakan salah satu dari Kegiatan di Desa Podourip. Pemasangan dimulai pada hari Senin, 11 November 2024. Sebanyak 40 titik tempat sampah di distribusikan di jalan Desa Podourip. Pemerintah Desa Podourip berharap dengan adanya pengadaan tempat sampah ini bisa mengurangi pencemaran lingkungan dan juga bisa mencegah perkembangan nyamuk yang mana sudah…
Lihat Selengkapnya
Pertemuan Rutin Himpaudi Kecamatan Petanahan di Balai Desa Ampelsari
13-11-2024 10:41 | Pena_Sigemek
Ampelsari, 13 November 2034 - Pagi Hari ini, Balai Desa Ampelsari menjadi tuan rumah pertemuan rutin Himpaudi Cabang Kecamatan Petanahan, yang dihadiri oleh berbagai pihak terkait dunia pendidikan anak usia dini. Kegiatan ini diikuti oleh Penilik PAUD zona 2 Dabin Kecamatan Petanahan, Koordinator Daerah, Ketua Himpaudi, PP PAUD Kecamatan Petanahan, Kepala Desa Ampelsari, Bunda PAUD Desa, serta tenaga pendidik PAUD…
Lihat Selengkapnya
Belanja Murah
13-11-2024 09:30 | Acep Andriyanto
Pada hari ini Rabu tanggal 13 November 2024 di Balai Desa Wonotirto Pada Pukul 08.00 wib s. selesai diadakan Pasar Murah kerjasama antara Pemerintah Desa Wonotirto dengan DISPERINDAG Kabupaten Kebumen, DISTAPANG Kabupaten Kebumen, Badan Pangan Nasional, TPID Kabupaten Kebumen, Bulog dan PT Aneka Usaha Kebumen Jaya. Sasaran Masyarakat Wonotirto dan umum
Lihat Selengkapnya
KEGIATAN PENGUATAN DAN PENINGKATAN KAPASITAS TENAGA KEAMANAN /KETERTIBAN DESA KARANGTANJUNG KECAMATAN ALIAN KABUPATEN KEBUMEN
13-11-2024 09:08 | Anwar Aziz
Pada hari senin tanggal 11 November 2024 Pemerintah Desa Karangtanjung mengadakan kegiatan penguatan dan peningkatan kapasitas tenaga keamanan / ketertiban Desa Karangtanjung Kecamatan Alian Kabupaten Kebumen. Kegiatan tersebut diikuti oleh Linmas Desa Karangtanjung dengan narasumber dari Kecamatan Alian, Polsek Alian dan Koramil Alian. 
Lihat Selengkapnya
Sosialisasi Pilkada 2024
12-11-2024 21:39 | Pemdes Argopeni
Pemilihan Kepala Daerah 2024 akan diselenggarakan pada tanggal 27 November 2024. Pemilihan ini meliputi Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah yang diikuti oleh (Pasangan  nomor 1.  Andika Perkasa - Hendar Prihadi dan pasangan nmor 2 adalah Ahmad Lutfi -Taj Yasin) serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kebumen yang diikuti oleh (Pasangan nomor 1. Lilis-Zaeni, dan pasangan nomor 2 adalah…
Lihat Selengkapnya
Himbauan Kebencanaan
12-11-2024 21:16 | Pemdes Argopeni
Ditengah penjagaan keamanan dan ketertiban masyarakat,pemdes Argopeni juga mengingatkan terkait musim hujan yang mana Desa Argopeni merupakan daerah pegunungan yang rawan akan bencana longsor. Pemerintah Desa juga menghimbau kepada masyarakat bagi yang rumahnya berada diatas/dibawah tebing dan pepohonan agar mengungsi jika dirasa membahayakan ketika hujan deras datang. Sampai hari ini Alhamdulillah tidak ada kejadian yang tidak kita harapkan. Semoga kita…
Lihat Selengkapnya