Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
MUSDES LAPORAN REALISASI
26-01-2024 09:46 | operator desa
DESA TANJUNGREJO Musyawarah Desa Laporan pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDES) Tahun Anggaran 2023 Desa Tanjungrejo Kec.Buluspesantren Kab.Kebumen. Yang dilaksanakan Pada Tanggal 23 Januari 2024 Hari Selasa waktu 09.00 WIB bertempat di Pendopo Balai Desa Tanjungrejo yang di Hadiri oleh Kepala Desa, Perangkat Desa, RT, RW, BPD, KPMD, LKD, KADER dan Tomas/Toga.
Lihat Selengkapnya
PENGAMBILAN SUMPAH JANJI DAN PENANAMAN POHON KERAS KPPS DESA CANGKRING PADA PEMILU 2024
26-01-2024 08:25 | Dodi Kurniawan
Sesuai dengan intruksi dari KPU Pusat bahwa calon anggota KPPS serentak dilantik pada hari kamis Tanggal 25 januari 2024. Sebanyak 35 Anggota KPPS desa Cangkring pada hari kamis, 25 Januari 2024 di Balai Desa Cangkring tepat pada pukul 09:00 Wib dilantik dan diambil sumpah janji pada pemilu 2024. Acara dimulai pada pukul 09:00 Wib yang diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia…
Lihat Selengkapnya
PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH JANJI ANGGOTA KPPS DESA TIRTOMOYO PADA PEMILU 2024
25-01-2024 17:48 | FAIQ IQVINA
Sebanyak 56 Anggota KPPS desa tirtomoyo pada hari Kamis, 25 Januari 2024 di Aula Balai Desa Tirtomoyo pada pukul 13.00 Wib dilantik dan diambil sumpah janji pada pemilu 2024. Turut hadir dalam acara tersebut Sekdes Sumyadi beserta perangkat desa, Rohaniawan Mukmin S.Hi, PPK Kecamatan Poncowarno Bambang Irawan, Panwaslu Kecamatan Poncowarno Mohamad Madum S.Sy.M.Pd, PPS Desa Tirtomoyo Priyo Prasojo S.Pd beserta…
Lihat Selengkapnya
Pelantikan KPPS Desa Kabekelan
25-01-2024 14:44 | Pemdes Kabekelan
Menjelang Pemilihan Umum di Indonesia. kami segenap Warga Negara Indonesia Ikut serta dalam Menyambut memeriahkan dan Melakukan Pesta Demokrasi 5 Tahun an ini. Di Tahun 2024 ini kita bersama sama Melaksanakan Pelantikan Anggota KPPS  yang di selenggarakan di Desa Kabekelan. Sebanyak 56 Orang di lantik di Hadapan PPS Desa. Pelaksanaan Pemilu yang akan terlaksana pada tanggal 14 Februari 2024, mendatang.…
Lihat Selengkapnya
Musdessus Desa Kabekelan Tahun 2024
25-01-2024 14:30 | Pemdes Kabekelan
Assalamu'alaikum, Sedulur Portal Desa Kabekelan yang Terhormat, Semoga dalam Keadaan yang Terbaik. Kamis 25 Januari 2024 Balai Desa Kabekelan Melaksanakan Musdessus Bersama Muspika, Kepala Desa Beserta Jajaran nya, Pedamping Desa, PKH Rt RW beserta Masyarakat. Berkumpul Bersama Guna Membahas dan Bermusyawarah, Tentang Penetapan Penerimaan BLT DD Tahun Anggaran 2024. Dengan Adanya Musyawarah bersama untuk Mufakat Penerima Manfaat dengan tepat dan…
Lihat Selengkapnya
Monitoring administrasi dan lapangan hasil pembangunan
25-01-2024 14:28 | Pemdes Kabekelan
Pada tanggal ,24 Januari 2024 desa kabekelan menerima tamu dari tim kecamatan untuk kegiatan monitoring administrasi LPJ,dan survei lapangan hasil pembangunan 2023 Tim terdiri dari kecamatan,Dpupr,dan pendamping desa Alhamdulillah semua berjalan lancar dan hasil pekerjaan tidak ada kekurangan 
Lihat Selengkapnya
Pelantikan KPPS Desa Weton Kulon
25-01-2024 13:11 | Pemdes Weton Kulon
Pelantikan KPPS Desa weton Kulon yang dilaksanakan hari ini tanggal 25 januari 2024 dilaksanakan di GOR (gedung olah Raga) Desa,   Pelantikan yang diikuti oleh calon anggota KPPS Desa berjumlah 49 orang yang terdiri/berasal dari masing masing dusun/dukuh/Rt/Rw, didesa,   dari jumlah anggota KPPS tersebut termasuk sedikit karena desa Weton kulon sendiri bukan termasuk Desa yang penduduknya berljumlah besar/banyak dalam kata lain…
Lihat Selengkapnya
Pelantikan KPPS Desa Kedungbulus
25-01-2024 11:15 | Slamet Muarif
Dengan Rahmat dan Ridho Allah swt. Pada hari kamis Tangga 25 Januari 2024. PPS Desa Kedungbulus telah melaksanakan pelantikan dan Pengambilan Sumpah kepada ketua dan anggota KPPS Desa Kedungbulus . Untuk pemilihan umum tahun 2024
Lihat Selengkapnya
LAPORAN KEUANGAN, TUTUP BUKU BUMDesa MUKTI JAYA TAHUN 2023
25-01-2024 10:36 | PURWATI
Rabu, (24/01/2024) bertempat di Balai Desa Tepakyang, telah dilaksanakan Musyawarah Desa Pertanggungjawaban Tutup Buku Tahun 2023 dan Rencana Kerja Tahun 2024 Badan Usaha Milik Desa Mukti Jaya Desa Tepakyang Kecamatan Adimulyo. Hadir pada acara tersebut Sekretaris Camat Adimulyo Dra Unik Ganiwati, , Kasi Tarntib, Kasi Kesos Ibu Suharti, SIP, MM, Pendamping Desa Yogo Pratomo, Pendamping lokal Desa , Kepala Desa…
Lihat Selengkapnya
Pelantikan KPPS Desa Totogan Tahun 2024
25-01-2024 09:59 | Suherman
Pelantikan KPPS Desa Totogan Kecamatan Karangsambung Hari ini Kamis 25 Januari 2024 di Hadiri Kepala Desa seluruh  Ketuadan anggota KPPS,PPS,PKD,dan satu Perwakilan dari PTPS 
Lihat Selengkapnya
GERAKAN PEMBAYARAN PAJAK PBB SATU HARI LUNAS DESA PADURESO TAHUN 2014
24-01-2024 08:58 | Aris
Padureso, 24 Januari 2024 Pemerintah Desa Padureso pada hari Selasa tanggal 23 Januari 2024 Bertempat Di Balai Desa Padureso menyelenggarakan kegiatan pembayaran pajak bumi dan bangunan lunas dalam satu hari, kegiatan ini bertujuan untuk melayani masyarakat dan wajib pajak dalam  pembayaran pajak. hadir dalam acara tersebut dari Forkopincam dan dari dinas BPKPD Kabupaten Kebumen, Sambutan Camat Padureso (Andri Kuriawan, S.STP) Terimah…
Lihat Selengkapnya