Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
BULAN TIMBANG BALITA SERENTAK
23-02-2022 09:00 | SPY
Sitibentar desaonline. Bulan Penimbangan Balita (BPB) adalah kegiatan penimbangan berat badan dan pengukuruan Panjang atau Tinggi badan pada balita usia 0-59 bulan dilakukan di Posyandu secara serentak pada bulan Februari. Penimbangan merupakan langkah awal dalam memantau pertumbuhan dan perkembangan anak. Penimbangan yang rutin dilakukan setiap bulan di Posyandu, hal ini bertujuan untuk mengetahui atau deteksi dini apakah bayi /balita sakit atau…
Lihat Selengkapnya
Pelatihan TIK
21-02-2022 10:51 | Acep Andriyanto
Pelatihan TIK dilaksanakan pada hari Senin, 21 Februari 2022 bertempat di KOMINFO Kabupaten Kebumen yang di ikuti oleh Perangkat Desa di Kabupaten Kebumen
Lihat Selengkapnya
SEHAT ITU MAHAL
16-02-2022 12:12 | DWI HARYADI
                 Rabu pagi 16-02-2022, Balai Desa Karangglonggong penuh riuh oleh BALITA dan LANSIA. Mereka datang dengan penerapan protokol kesehatan yang masih tetap dipatuhi warga Desa Karangglonggong. terlihat beberapa LANSIA datang dengan dianta roleh anggota keluarganya karena beberapa dari mereka sudah terihat sedikit repot untuk beraktivitas.                …
Lihat Selengkapnya
POSYANDU LANSIA ANGGREK
15-02-2022 12:13 | slamet fauzi
Maduretno-Posyandu Lansia Anggrek Hari Selasa tanggal 15 Februari 2022 melaksanakan kegiatan Posyandu Lansia.Dengan melakukan pemeriksaan terhadap warga lansia dan dalam pelaksanaannya para kader memberikan arahan pola hidup sehat untuk para lansia. Dalam Pelaksanaannya yang hadir 40 orang.
Lihat Selengkapnya
Pengumuman Pendaftaran Perangkat Desa Sidorejo Kec Ambal
15-02-2022 11:49 | estiani
Pengumuman Pendaftaran Calon Perangkat desa Desa Sidorejo Kecamatan Ambal
Lihat Selengkapnya
Kelas Ibu Hamil
15-02-2022 11:24 | estiani
  Masa kehamilan bagi wanita bisa menjadi momen yang tak terlupakan. Ada banyak hal yang perlu diperhatikan, mulai dari kesehatan, perawatan, hingga masalah hubungan intim. Oleh karena itu, penting bagi ibu tahu semua informasi lengkap seputar kehamilan untuk menjaga kandungan tetap sehat hingga Si Kecil lahir. Untuk itu pada hari selasa tanggal 15 Februari 2022 di Desa kami Desa Sidorejo…
Lihat Selengkapnya
PEMBINAAN ASMAN HATRA
11-02-2022 10:49 | PEMDES BONJOKKIDUL
Pembinaan ASMAN HATRA (Asuhan Mandiri Penyehat Tradisional) Bonjokkidul, Pada hari Sabtu 5 Februari 2022 telah diadakan pembinaan ASMAN HATRA (Asuhan Mandiri Penyehat Tradisional) dari UPTD Puskesmas Bonorowo. Pada kesempatan tersebut dihadiri tim dari puskesmas Bonorowo dan 30 kader posyandu desa Bonjokkidul. Melihat potensi warga masyarakat di desa Bonjokkidul yang sudah banyak menanam tanaman obat tradisional di pekarang rumah maka UPTD Puskesmas…
Lihat Selengkapnya
tes
10-02-2022 10:20 | Admin
tes
Lihat Selengkapnya
Sosialisasi Pengolaan dan Penanganan PBB Kab. Kebumen 2022
08-02-2022 10:02 | Adik Riyadi
Selasa, 8 Feb 2022 bertempat di Hotel Mexolie
Lihat Selengkapnya
Jumlah Penduduk Tahun 2021
03-02-2022 10:48 | Administrator
BERITA DESA I Pemerintah Desa tidak lepas dari Masyarakat atau Warga di suatu Desa. Jumlah Warga setiap tahun berbeda-beda mulai Kelahiran, Kematian, Pindah Datang dan Pindah Keluar dari Desa pasti selalu ada. Tahun 2021 sudah berlalu dan Jumlah Penduduk sangat di perlukan guna mengetahui siapa saja yang meninggal, Pindah dan Kelahiran. Jumlah Kelahiran tahun 2021 16 Jiwa Jumlah Kematian tahun 2021…
Lihat Selengkapnya
Kerja Bakti Masyarakat Desa Purwodadi
27-01-2022 09:32 | Pemdes Purwodadi
Dalam rangka menyambut Bulan Bakti Gotong royong ( BBGR ) Pemerintah Desa Purwodadi bersama Masyarakat Desa dan Karang Taruna Desa melakukan kerja bakti bersama. hal ini dilakukan supaya lingkungan terlihat bersih dan indah.
Lihat Selengkapnya