Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
Serah Terima Kegiatan Bantuan Permakanan Baduta Stunting Tahun 2024
29-10-2024 11:19 | SUJUD WISNU HARJONO
Pada hari ini Selasa 29 Oktober 2024 telah dilaksanakan Serah Terima Kegiatan Bantuan Permakanan Bagi Baduta Stunting Tahun 2024. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ahli Gizi Puskesmas Rowokele yakni Sdri. Ratnawati, Kepala Desa dan Perangkat Desa, Keluarga Penerima Manfaat Kader RDS dimana sebagai Kurir Pengantaran Makanan dan juga Cheff Permakanan Baduta Stunting Tahun 2024 yakni Sdri. Mela Ernawati dan Ani Purwanti.…
Lihat Selengkapnya
Bank Sampah Sumber Rejeki Desa Kalibening
29-10-2024 11:16 | Murfangatun
Hari Senin, tanggal 28 Oktober 2024 bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda Bank Sampah Sumber Rejeki yang bertempat di Dukuh Wadasmalang RT 05 RW 01 Desa Kalibening berkesempatan mendapat Predikat Kategori Bank Sampah Terbaik ke-IV yang dilaksanakan oleh Dinas Perkim LH Kebumen. Dengan dihadiri oleh Ketua Lingkungan Dukuh Wadasmalang RT 05 RW 01 yaitu Bpaka Amir Mahmud Kepala Dinas Perkim LH…
Lihat Selengkapnya
Rakor Persiapan Upacara Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap IV Desa Giripurno Tahun 2024
29-10-2024 11:09 | PEMDES GIRIPURNO
Rakor Upacara Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap IV di Desa Giripurno Pada hari Selasa, 29 Oktober 2024, bertempat di Balai Desa Giripurno, telah dilaksanakan rapat koordinasi (rakor) untuk mempersiapkan Upacara Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap IV. Acara ini dihadiri oleh Danramil Karanganyar, Pemdes Giripurno, lembaga desa, kader, serta Tim Penggerak PKK Giripurno,Perwakilan dari Sekolah SD N 3 Giripurno,SLTP Taman Dewasa Karanganyar. Rakor…
Lihat Selengkapnya
Musdes Pembahasan dan Penetapan RKP Desa Tahun Anggaran 2025
29-10-2024 10:55 | Siti Badriyah
Bumiagung - Pada hari Selasa, 03 September 2024 pada pukul 09.00 Wib bertempat di GOR "Bima Satria" Desa Bumiagung telah dilaksanakan kegiatan Musyawarah Desa Pembahasan dan Penetapan RKP Desa Tahun Anggaran 2025 Desa Bumiagung  Kecamatan Rowokele.  Acara dihadiri oleh Forkompimcam, Pemdes Bumiagung, Perwakilan Lembaga Desa dan segenap tamu undangan yang lainnya.  Dalam sambutannya Pj. Kepala Desa Bumiagung Bapak Trim Subagyo mengajak…
Lihat Selengkapnya
Rapat Pemdes dengan BPD Persiapan Musdes Penetapan RKP Desa Tahun Anggaran 2025
29-10-2024 10:27 | Siti Badriyah
Bumiagung-Jum’at, 30 Agustus 2024 bertempat di GOR “Bima Satria” Desa Bumiagung pukul 13.00 WIB s/d Selesai telah dilaksanakan Kegiatan Rapat Pemdes dengan BPD Persiapan Musdes Penetapan RKP Desa Tahun Anggaran 2025. Pemparan Matrik Oleh Sekretris Desa dan dilanjutkan dengan diskusi bersama. Pembagian Tugas Tim dan Pemdes untuk mempersiapkan Kegiatan Musdes Penetapan RKP Desa Tahun 2025 yang rencananya akan dilaksanakan pada…
Lihat Selengkapnya
Musrenbangdesa dalam rangka Pembahasan Rancangan RKP Desa Tahun Anggaran 2025
29-10-2024 10:07 | Siti Badriyah
Bumiagung-Rabu, 21 Agustus 2024 bertempat di GOR “Bima Satria” Desa Bumiagung pukul 09.00 WIB s/d Selesai telah dilaksanakan Kegiatan Musrenbangdesa dalam rangka Pembahasan Rancangan RKP Desa Tahun Anggaran 2025 Acara dihadiri oleh Forkompimcam, Pemdes Bumiagung, Perwakilan Lembaga Desa dan segenap tamu undangan yang lainnya.  Dalam sambutannya Pj. Kepala Desa Bumiagung memaparkan bahwa kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang wajib dilaksanakan…
Lihat Selengkapnya
Pemerintah Desa Seboro Melalui TP PKK Desa Seboro Gelar Lomba Anak Usia KB, TK Dan Paud Se-Desa Seboro Untuk Kedua Kalinya
29-10-2024 10:00 | HAFID NURCAHYO,S.M
Seboro – Pemerintah Desa Seboro melalui TP PKK Desa Seboro menyelenggarakan lomba-lomba untuk anak usia TK, KB dan PAUD se-Desa Seboro, yang diselenggarakan pada minggu, 27 oktober 2024. Kegiatan yang diselenggarakan bertema Gebyar Paud Desa Seboro “melalui Gebyar KB, TK, Paud wujudkan generasi terampil, cerdas, sehat, agamis dan berkarakter” juga dihadiri Bunda Paud Kecamatan Sadang, Camat Sadang, Kepala Desa Seboro,…
Lihat Selengkapnya
PEMBERIAN BANTUAN BIBIT PADI
29-10-2024 09:49 | Indra Prasetyo Widodo
Pemerintah Desa Surobayan bekerjasama dengan Bumdes "Usaha Bersama" Desa Surobayan pada hari Jum'at tanggal 25 Oktober 2024 melaksanakan kegiatan Pemberian Bantuan Bibit Padi kepada warga masyarakat Desa Surobayan. Pemberian bantuan tersebut merupakan Program Ketahanan Pangan Pemerintah Desa Surobayan. Adapun Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bantuan tersebut sejumlah 95 KPM dan masing-masing KPM menerima 1 bungkus (5 kg) jenis padi mikongga.
Lihat Selengkapnya
SOSIALISASI KARTU PRA KERJA
29-10-2024 09:41 | Siti Badriyah
Bumiagung-Rabu, 23 Oktober 2024 bertempat di GOR “Bima Satria” Desa Bumiagung pukul 09.30 WIB s/d Selesai telah dilaksanakan Kegiatan Fasilitasi Sosialisasi Kartu Prakerja oleh PT Semesta Integrasi Digital. Sebelum Kegiatan Fasilitasi Sosialisasi Kartu Prakerja oleh PT Semesta Integrasi Digital Pemdes menginformasikan kepada masyarakat syarat-syarat apa saja yang harus dibawa saat mengikuti acara tersebut. Masyarakat Bumiagung cukup antusias dalam mengikuti acara…
Lihat Selengkapnya
PEMBERIAN BANTUAN BIBIT AYAM BETINA (BABONISASI)
29-10-2024 09:30 | Indra Prasetyo Widodo
Pemerintah Desa Surobayan bekerjasama dengan Bumdes "Usaha Bersama" Desa Surobayan pada hari Kamis tanggal 24 Oktober 2024 melaksanakan kegiatan pemberian bantuan Bibit Ayam Betina (Babonisasi) kepada warga masyarakat Desa Surobayan. Pemberian bantuan tersebut merupakan program ketahanan pangan Pemerintah Desa Surobayan. Adapun Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sejumlah 80 KPM dan masing-masing KPM menerima 1 ekor ayam betina.
Lihat Selengkapnya
SOSIALISASI PROKER KKN UNY TAHUN 2024
29-10-2024 09:14 | Rame Raharjo
Desa Wergonayan merupakan salah satu desa yang dijadikan tempat melaksanakan kegiatan KKN UNY 2024,ini merupakan ke sekian kalinya KKN UNY melaksanakan KKN di desa kami. Untuk tahun 2024 Desa Wergonayan mendapat  40 orang mahasiswa yang melaksanakan KKN dan terbagi menjadi 4 Kelompok yaitu di Dusun Tampingan 2 ,Dusun Kelurahan ,Dusun Dukuh dan Dukuh Jaganayan.Pada hari selasa tanggal 29 Oktober 2024…
Lihat Selengkapnya
Sosialisasi Pilkada 2024
29-10-2024 09:11 | isti sukanti
Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum, penyelenggaraan pemilihan umum baik Presiden, Wakil Presiden, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Dewan Perwakilan Daerah (DPD), dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dilakukan secara serentak. Pelaksanaan Pilkada serentak 2024 berlangsung pada Rabu, Tanggal 27 Bulan November Tahun 2024 di seluruh Indonesia, termasuk di Wilayah Propinsi Jawa Tengah…
Lihat Selengkapnya