Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
JAMAN MODEREN TAK PERLU REPOT BELANJA SAYUR KE PASAR
27-03-2024 11:46 | Pemdes Kalipurwo
Kalipurwo,27/03/2024 Pedagang keliling yang disebut sebagai mobile hawkers adalah orang-orang yang  berjualan dengan berpindah pindah dari tempat satu ketempat yang lain . Biasanya mereka membawa barang dagangan yang relatif sedikit untuk mudah dibawa baik dengan kendaraan maupun keranjang. Pedagang keliling mempunyai perwajahan atau watak yang bersahabat. Agar bisa disukai oleh pembeli seorang penjual harus menampakkan sikap bersahabat terhadap pembeli misalkan ramah dan…
Lihat Selengkapnya
NEGOSIASI PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMBANGUNAN JALAN ASPAL RW 004 - RW 005
27-03-2024 10:58 | Indra Prasetyo Widodo
Pemerintah Desa Surobayan melaksanakan Negosiasi Pengadaan Barang dan Jasa Pembangunan Jalan Aspal RW 004 - RW 005 pada hari Rabu tanggal 27 Maret 2024 di Aula Balai Desa Surobayan. Hadir dalam acara tersebut Penyedia Barang dan Jasa CV. Mulyo Jaya, Forkompincam Ambal, Pendamping Desa (PD), Pendamping Lokal Desa (PLD), Tim Pelaksana Kegiatan dan Perwakilan Masyarakat. 
Lihat Selengkapnya
POSBINDU DAN POSYANDU LANSIA
27-03-2024 10:34 | Pemdes Karangkemiri
Posbindu dan posyandu lansia ini rutin diadakan setiap sebulan sekali. ( 27 Maret 2024 ) Posbindu dan posyandu lansia ini mengukur tensi, mengukur berat badan, pengecekan gula darah (GDS) dan pembagian PMT Lansia. 
Lihat Selengkapnya
BAB PUASA DAN FADHILAH SHOLAT TARAWIH
27-03-2024 10:26 | Administrator
BAB PUASA DAN FADHILAH SHOLAT TARAWIH SYARAT WAJIB PUASA 1. Islam 2. Baligh 3. Berakal 4. Sihat 5. Bermukim (Tidak Musafir) 6. Suci (Dari Haid Dan Nifas) SYARAT SAH PUASA 1. Islam 2. Berakal & Mumayyiz 3. Suci (Dari Haid Dan Nifas) 4. Nyata masuknya bulan Ramadhan RUKUN PUASA 1.Berniat 2.Menahan Diri Daripada Perkara Yang Membatalkan Puasa PERKARA YANG MEMBATALKAN…
Lihat Selengkapnya
PENYALURAN BANTUAN PANGAN CADANGAN BERAS PEMERINTAH (CBP) TAHAP III TAHUN 2024
27-03-2024 10:23 | Rio Pambudi
Senin, 25 Maret 2024. Pemerintah Desa Rangkah melaksanakan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP). Penyaluran kali ini merupakan penyaluran tahap III (bulan maret) di tahun 2024. Dalam penyalurannya tiap kepala keluarga menerima beras 10 Kg. Penyaluran dilaksanakan di Kantor Desa Rangkah pukul 13.00 WIB s/d selesai Di Desa Rangkah sendiri keluarga penerima manfaat dari bantuan ini sebanyak 150 KK.…
Lihat Selengkapnya
Tarling Forkompincam Tahun 2024
27-03-2024 10:20 | isti sukanti
Forkompincam Kecamatan Rowokele Kabupaten Kebumen Propinsi Jawa Tengah pada hari Selasa Tanggal 26 ( Dua Puluh Enam ) Bulan Maret Tahun 2024 ( Dua Ribu Dua Puluh Empat ) Pukul 19.30 WIB sampai dengan selesai bertempat di Masjid Nurul Islam Dukuh Bilungan RT.001 RW.002 Desa Wagirpandan Kecamatan Rowokele Kabupaten Kebumen Propinsi Jawa Tengah melaksanakan Kegiatan Tarwih Keliling ( Tarling )…
Lihat Selengkapnya
PENGADAAN BARANG DAN JASA TA 2024 Negosiasi Dan Klarifikasi Barang dan Jasa Desa Karangsari Kecamatan Kebumen
27-03-2024 10:12 | Rin Anis Lassasi
BERITA KARANGSARI - Pada Hari Rabu Tanggal 27 Maret Tahun 2024 Desa Karangsari melaksanakan Kegiatan Pengadaan Barang Dan Jasa Tahun Anggaran 2024 Negosiasi dan Klarifikasi Barang dan Jasa. Dilaksanakan di balai Desa karangsari Pukul 09.00 WIB s/d selesai. Desa Karangsari di Tahun 2024 akan melaksanakan pembangunan Jalan, Drainase, Platdeker, dan Drainase. Berikut Pembangunan yang akan dilaksanakan diantaranya : 1. Dusun…
Lihat Selengkapnya
PENANGANAN GANGGUAN KABEL PLN DI DUKUH ANDUNGROWO
27-03-2024 10:10 | Pemdeskarangtengah
Dukuh Andungrowo adalah merupakan salah satu pedukuhan dari 5 pedukuhan yang ada  di desa karangtengah dengan penduduk sekitar 70 KK 1 Rw dan 2 Rt, karena adanya angin yang cukup kencang pada hari senin tanggal 26 Maret 2024 sehingga menimbulkan pohon-pohon bambu salah satu warga berlokasi di Rt 01/Rw 01 menimpah kabel strom PLN terbuka,atas laporan Bapak Kadus Sagimin ke Petugas PLN tidak berselang lama…
Lihat Selengkapnya
TARLING BERSAMA WAKIL BUPATI KEBUMEN 1445H
27-03-2024 09:44 | PEMERINTAH DESA BONJOK
BONJOK - Senin, 25 Maret 2024. Tarawih Keliling bersama Ibu Wakil Bupati Kebumen kembali digelar. Acara yang rutin dilaksanakan setiap tahun sebagai salah satu program dari Bupati dan Wakil Bupati Kebumen kali ini digelar di Masjid Al-Islah Dukuh Putihan Desa Bonjok Kecamatan Adimulyo pada hari Senin tanggal 25 Maret 2024. Acara ini turut dihadiri oleh Camat Adimulyo beserta jajarannya, Forkopimcam Adimulyo, Kepala KUA…
Lihat Selengkapnya
PENYALURAN CADANGAN PANGAN PEMERINTAH BULAN MARET
27-03-2024 09:21 | Administrator
PENYALURAN CADANGAN PANGAN PEMERINTAH Pemdes Kemangguan__menunjuk surat dari kepala Badan Pangan Nasional Republik Indoneia dengan Nomor : 267/BANSOS/04/0324 Perihal  Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah untuk pemberian bantuan pangan BERAS ALOKASI MARET tahun2024 dalam hal ini PT POS Indonesia (Persero) berperan sebagai Tranporter Penerima bantuan CPP wilayah Kabupaten Kebumen adalah 131.805 Penerima. dan untuk Desa Kemangguan sebanyak 584 Penerima. Penyaluran bantuan dilaksanankan…
Lihat Selengkapnya
TARHIM MASJID BAITUTTAQWA DESA MERDEN
26-03-2024 21:40 | Puji Sukur. N
Pada Hari Senin tanggal 25 Maret 2024 telah diadakan Tarhim dan amaliah di wilayah Kecamatan Padureso yang diselenggarakan di Masjid Baituttaqwa Desa Merden. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Pukul 19.00 wib s.d selesai. Turut hadir dalam acara tersebut Camat Padureso di dampingi oleh Bapak sekcam, Kasi Trantib, Kasi Tapem Kasubbag Umpeg dan staf, Jajaran Forkompincam Kapolsek Padureso, Dan Posramil Padureso, Kepala…
Lihat Selengkapnya
KEGIATAN KLAS IBU HAMIL DI BALAI DESA SIDOGEDE
26-03-2024 17:27 | Desa Sidogede
SIDOGEDE _ Pemerintah Desa Sidogede dalam salah satu program kegiatan yang tertuang dalam APBDesa tahun 2024 adalah kegiatan Klas Ibu hamil dan balita , berkaitan dengan hal tersebut diatas maka pada Kamis , 21 maret 2024 diadakan kegiatan Klas ibu hamil  bertempat di Balai Desa Sidogede Kecamatan Prembun kabupaten Kebumen diikuti oleh 35 ibu hamil , kegiatan ini bertujuan untuk…
Lihat Selengkapnya