Berita Desa / Kelurahan

Filter Berita
PELATIHAN DAN PENGUATAN KEWIRAUSAHAAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS , ODDP, DAN SHG
13-09-2024 10:16 | AGUS SETIAWAN
PPRBM-Solo bekerjasama dengan Pemerintahan Desa Grogolbeningsari mengadakan kegiatan pelatihan dan penguatan kewirausahaan bagi penyandang disabilitas, oddp, dan shg. Hal ini sebagai bentuk nyata Kemitraan Australia-Indonesia dalam usaha mewujudkan masyarakat inklusif. Kegiatan dihadiri oleh Tim PPRBM Solo, Pemerintahan Desa Grogolbeningsari, Penyandang Disabilitas, Kader PKK Desa Grogolbeningsari.
Lihat Selengkapnya
BPD DESA KARANGPULE MENETAPKAN RKP DESA KARANGPULE TAHUN 2025 MELALUI MUSYAWARAH DESA
13-09-2024 10:13 | Ginanjar Adi
Karangpule-Sebagai acuan pelaksanaan Pemerintah Desa Tahun 2025, BPD Desa Karangpule melalui Ketua BPD Bpk. Akhmad Mustangi, S.Pd.I memetapkan RKP Desa Tahun 2025 memalui musyawarah desa yang dilaksnakan di Pendopo Balai Desa Karangpule, Kamis (12/09). Dalam Musyawarah ini dihadiri oleh Forkompincam Kecamatan Sruweng, Tim Kecamatan Sruweng, BPP Kecamatan Sruweng dan Pendamping Desa Kecamatan Sruweng, BPD Desa Karangpule, Pemerintah Desa Karangpule,Ketua Rt…
Lihat Selengkapnya
Malam Puncak Pentas Seni
13-09-2024 09:48 | Rio Pambudi
Sabtu, 7 September 2024. Panitia HUT RI ke 79 Desa Rangkah melaksanakan kegiatan yang terakhir dari rangkaian kegiatan HUT RI ke 79 yang ada di Desa Rangkah yaitu Malam Puncak Pentas Seni. Pentas seni dilaksanakan dalam agenda rutin dari rangkaian memeriahkan HUT RI ke 79 Desa Rangkah. Pentas seni akan menampilkan bakat-bakat seni dari anak-anak dan pemuda Desa Rangkah. Penampilan…
Lihat Selengkapnya
Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP)
13-09-2024 09:44 | Rio Pambudi
Sabtu, 7 September 2024. Panitia Pemilihan Suara Desa Rangkah melaksanakan rapat pleno terbuka rekapitulasi daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP) Bertempat di Pendopo Desa Rangkah atau Sekretariat PPS Desa, kegiatan rapat pleno terbuka dimulai pukul 10.00 s/d 11.30 WIB. Kegiatan rapat dihadiri oleh seluruh anggota PPS dan seketariat, tim sukses kedua paslon calon bupati, dan Pengawas Tingkat Desa. Ketua PPS…
Lihat Selengkapnya
PELATIHAN GAPOKTAN SARI INDAH DESA KARANGSARI KECAMATAN KEBUMEN
13-09-2024 08:39 | Rin Anis Lassasi
BERITA KARANGSARI - (12/9/2024) Pelatihan Gapoktan bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan keterampilan kelompok tani atau gabungan kelompok tani (Gapoktan) dalam pengelolaan usaha pertanian. Gapoktan adalah kelompok yang terdiri dari beberapa kelompok tani yang bergabung untuk memperkuat posisi mereka dalam hal produksi, pemasaran, dan pengelolaan usaha pertanian. Dilaksanakan di Balai Desa Karangsari Pada Hari Kamis Tanggal 12 September 2024, simulai pukul 08.00…
Lihat Selengkapnya
PEMBINAAN KAMPUNG KB MANIS DESA SIDOGEDE
12-09-2024 18:43 | Desa Sidogede
SIDOGEDE _ Bertempat di Kediaman Kepala Dusun RW 02. Dilaksanakan Kegiatan  pembinaan Kampung KB Manis Desa Sidogede , yang dihadiri oleh Pokja Kampung KB 10 orang , nara sumber Dayu Rosita S.sos  Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi memahami pentingnya kegiatan Kampung KB dalam ikut serta berpartisipasi dalam pembinaan keluarga .Kampung KB adalah salah satu kegiatan yang bertujuan untuk memberikan…
Lihat Selengkapnya
PEMBINAAN RUMAH DATA KAMPUNG KB MANIS DESA SIDOGEDE
12-09-2024 18:22 | Desa Sidogede
SIDOGEDE _ Selasa 12 September 2024 bertempat di Kediaman Kepala Dusun 2 Zaki Rachman Hakim Dilaksanakan Kegiatan Pembinaan Pendataan Rumah Data Kampung KB Manis Desa Sidogede yang  bertujuan untuk memahami pentingnya rumah data dalam kegiatan Kampung KB , yang dihadiri oleh Korlap Dinkes PPKB dan 10 peserta dan Hadir sebagai Nara sumber Ibu Dayu Rosita S.sos bagai petugas PPKB Kecamatan…
Lihat Selengkapnya
RAKOR PERCEPATAN PENCAIRAN ALOKASI DANA DESA TAHAP 2 KECAMATAN PREMBUN
12-09-2024 17:33 | Desa Sidogede
SIDOGEDE_Bertempat di Aula Kecamatan Prembun Kabupaten Kebumen pada Kamis 12 September 2024 dilaksanakan Rapat Koordinasi Percepatan Pencairan Alokasi Dana Desa Tahap 2 yang di hadiri oleh Sekretaris Desa se Kecamatan Prembun , Pendamping Desa , Rapat di pimpin oleh Kasi Pemberdayaan Masyarakat Siti Musrifah menyampaikan beberapa hal berkaitan dengan Pencairan Alokasi Dana Desa Tahap 2 Kecamatan Prembun. "Sesuai dengan Peraturan…
Lihat Selengkapnya
MUSDES PEMBAHASAN DAN PENETAPAN RKP DESA TAHUN ANGGARAN 2025
12-09-2024 15:31 | Admin
Giwangretno-Musyawarah Desa terkait Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2025 dan Daftar Usulan Rencana kerja Pemerintah Desa (DU-RKPDes) Tahun Anggaran 2025 Desa Giwangretno Kec.Sruweng Kab.Kebumen , Senin (09/09/2024) di Balai Desa Giwangretno. Acara yang diselenggarakan BPD ini dihadiri oleh Tim Monitoring Musdes RKPDes Kec.Sruweng, Kepala Desa ,Perangkat Desa, Ketua dan Anggota BPD, Ketua TP.KK Desa, BhabinKamtibmas, Babinsa, Bidan…
Lihat Selengkapnya
TURNAMEN SEPAK BOLA DALAM RANG HUT RI KE - 79
12-09-2024 15:20 | Admin
Giwangretno, 28 Agustus 2024 Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79, Karang Taruna Tunas Maju menggelar turnamen sepak bola antar Rukun Warga ( RW ). Turnamen ini merupakan bagian dari rangkaian acara perayaan HUT RI yang diselenggarakan dengan penuh semangat dan kegembiraan. Turnamen sepak bola ini diadakan mulai tanggal 28 Agustus 2024 sampai tanggal 7 September 2024…
Lihat Selengkapnya
MUSRENBANGDES PEMBAHASAN RKP DESA TA. 2025
12-09-2024 15:01 | Admin
Giwangretno, 27 Agustus 2024 Desa Giwangretno telah mengadakan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka pembahasan dan penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Tahun 2025 setelah sebelumnya diadakan Sosialisasi dan Pembentukan TIM Penyusunan RKP Desa. Kegiatan yang berlangsung di Balai Desa Giwangretno ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat, mulai dari perangkat desa, Badan Permusyawaratan Desa (BPD), LPMD, Ketua RW, Kerua RT, Danramil…
Lihat Selengkapnya
JALAN SEHAT DALAM RANGKA HUT RI KE-79
12-09-2024 14:53 | Admin
Ketua Panitia membuka kegiatan Jalan Sehat dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke 79 Tahun 2024, yang berlangsung di Halaman Kantor Desa Giwangretno, Minggu (25/08/2024). Acara ini dilakukan dalam rangka memperingati dan memeriahkan HUT RI ke-78, dalam tema “Bersatu Melaju untuk Giwangretno Maju”. Jalan Sehat ini diikuti oleh anak -anak  sampai yang lansia. Kegiatan tersebut dimulai/ Start jam 07.00 wib dan…
Lihat Selengkapnya