PELANTIKAN KPPS
30-10-2024 23:43 | heru h
Kabardesa_ Nogoraji hari Kamis tgl 7 November 2024 pukul 09.00 wib PPS desa Nogoraji melakasanakan kegiatan tahapan PILKADA 2024 yaitu melantik calon anggota KPPS.
Dalam kesempatan ini hadir Kepala Desa Nogoraji, PPS dan Sekretariat Desa Nogoraji dan calon Anggota KPPS
di desa Nogoraji jumlah TPS sejumlah 8 setiap TPS membutuhkan 7 orang anggota, jadi pada kegiatan ini PPS Desa Nogoraji…
PENDAFTARAN AKUN LMS PAMONG DESA
30-10-2024 22:30 | MUHLISIN
Pada hari ini Rabu 30 Oktober 2024 Desa Widoro mendapatkan undangan dari Dinas PMD (Pemberdayaan masyarakat dan Desa) yang di selenggarakan oleh dinas PMD kabupaten Kebumen. Acara tersebut bertempat di Ruang Desmeli Dinas PMD kabupaten Kebumen dan di hadiri oleh perangkat Desa mulai dari kasi, kaur, LPMD, dan para narasumber dari Dinas PMD.
Dinas PMD kabupaten Kebumen melakukan pendampingan pendaftaran…
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT - DD) Bulan Oktober Desa Karanggayam Kecamatan Karanggayam Tahun 2024
30-10-2024 15:32 | DESA KARANGGAYAM
Karanggayam, 25 Oktober 2024 – Desa Karanggayam, Kecamatan Karanggayam, melaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) pada hari Jum'at, 25 Oktober 2024. Kegiatan ini berlangsung di Balai Desa Karanggayam mulai pukul 13.00 WIB hingga selesai, dihadiri oleh Pemerintah Desa Karanggayam dan 37 Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
Dalam sambutannya, Bapak Djasirun, Kepala Desa Karanggayam, mengungkapkan harapannya agar bantuan BLT-DD ini…
Tim Kecamatan Petanahan Lakukan Monitoring Administrasi di Kantor Desa Ampelsari
30-10-2024 14:08 | Pena_Sigemek
Ampelsari, 30 Oktober 2024 – Kantor Desa Ampelsari pagi ini kedatangan tim dari Kecamatan Petanahan dalam rangka kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) terhadap administrasi dan pelaksanaan kegiatan di Desa Ampelsari. Monitoring ini bertujuan untuk memastikan administrasi desa berjalan sesuai prosedur dan dapat dipertanggungjawabkan. Tim monev ini dipimpin langsung oleh perwakilan kecamatan yang terlibat dalam pembinaan administrasi desa.
Kepala Desa Ampelsari,…
PENGECEKAN HASIL PEKERJAAN PENGASPALAN DAN SERAHTERIMA HASIL PEKERJAAN KEGIATAN PENGASPALAN JALAN DI DK PESUTREN DESA WIROGATEN
30-10-2024 13:42 | SUMARNO
Pada hari ini rabu tanggal 30 Oktober 2024, Pemerintah Desa Wirogaten mengadakan kegiatan pengecekan hasil pekerjaan pengaspalan di Pedukuhan Pesutren, dan melaksanakan serah terima hasil pekerjaan pengaspalan yang dilaksakan di Aula Balai Desa Wirogaten Kecamatan Mirit. Pengecekan pengaspalan jalan melibatkan beberapa aspek utama diantanya, pengecekan material kualitas aspal, ketebalan lapisan, kepadatan dan kepadan ulang, kemiringan dan drainase, kualitas permukaan aspal, keseragaman…
'Menyambung Juang, Merengkuh Masa Depan' Desa Srati Laksanakan Upacara Hari Santri Tahun 2024
30-10-2024 12:46 | Aan Fauzi
Upacara Hari Santri Desa Srati dilaksanakan di Lapangan Manunggal Bengkok pada hari Selasa, 22 Oktober 2024. Diikuti oleh santri-santri di Sesa Srati (mulai dari siswa-siswi TPQ, RA, setingkat PAUD dan TK, setingkat SD, SMP, SMA), Fatayat, Muslimat, dan tamu undangan. Upacara Hari Santri ini dilaksanakan mulai pukul 08.00 WIB dan benar-benar tepat waktu. Upacara berjalan dengan khidmat meski cuaca pagi itu…
MONITORING DAN EVALUASI ADMINISTRASI FISIK DAN NON FISIK DESA WONOYOSO TAHUN 2024
30-10-2024 12:45 | Operator Desa Wonoyoso
Bertempat di Balai Desa Wonoyoso hari Selasa 29 Oktober 2024, Pemerintah Desa Wonoyoso melaksanakan kegiatan Monitoring Dan Evaluasi Pengelolaan Keuangan Desa Dan Administrasi Desa Tahun 2024. Kegiatan Monev dilakukan oleh Tim dari Kecamatan Kuwarasan. dan dihadiri oleh Pak Sriyono selaku ketua Monitoring dari Kecamatan Kuwarasan beserta Tim, pendamping desa, Kepala Desa, Sekretaris desa dan masing-masing Pelaksana Kegiatan Tahun Anggaran 2024.
Monitoring…
Kerja Bakti Pengurugan Jalan RT 005/004: Masyarakat Bersatu Atasi Jalan Amblas
30-10-2024 11:24 | admin web jatiroto
Jatiroto, 26 Oktober 2024 – Pada hari Sabtu, 26 Oktober 2024, warga RT 005/004 mengadakan kerja bakti untuk pengurugan jalan yang baru dibangun, namun mengalami amblas. Kegiatan ini diinisiasi sebagai respons cepat terhadap kondisi jalan yang membahayakan pengguna jalan dan kendaraan.
Kepala Dusun (Kadus) Wagiaer Sarwono menyampaikan bahwa perbaikan ini sangat diperlukan. "Jalan yang baru dibangun beberapa waktu lalu tiba-tiba…
Pemeriksaan Prolipid di Balai Desa Jatiroto: Masyarakat Diberi Kesempatan Cek Kesehatan
30-10-2024 11:12 | admin web jatiroto
Jatiroto, 26 Oktober 2024 – Pada hari Sabtu, 26 Oktober 2024, Balai Desa Jatiroto menjadi tuan rumah untuk kegiatan pemeriksaan prolipid yang diadakan oleh Puskesmas Buayan. Kegiatan ini ditujukan khusus bagi masyarakat dengan riwayat diabetes melitus (DM) dan hipertensi (HT) dan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran serta pemantauan kesehatan jantung.
Acara dimulai pada pukul 08.00 WIB dan dihadiri oleh warga Jatiroto.…
Penyuluhan Kesehatan Reproduksi dan Pemeriksaan IVA di Balai Desa Jatiroto
30-10-2024 11:05 | admin web jatiroto
Jatiroto, 26 Oktober 2024 – Pada hari Sabtu, 26 Oktober 2024, Balai Desa Jatiroto menjadi lokasi penyuluhan kesehatan reproduksi dan pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Cuka) yang diadakan oleh Puskesmas Buayan. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 50 peserta yang merupakan wanita usia subur dan sudah menikah.
Acara dimulai pada pukul 09.00 WIB dan diawali dengan sambutan dari Kepala Desa…
PENYALURAN BANTUAN BIBIT PADI UNTUK WARGA PETANI DESA BLENGORWETAN
30-10-2024 10:46 | marfungah
Pemerintah Desa Blengorwetan hari ini , Rabu tanggal 30 Oktober 2024 menyalurkan bantuan bibit padi sebanyak 2,5 ton jenis INPARI 32 untuk semua warga petani Desa Blengorwetan. Dengan diadakannya program ini harapanya membantu warga petani dalam pengadaan bibit padi yang berkualitas unggul sehingga hasilnya lebih banyak dan maksimal serta membantu warga kelas menengah yg sebagian besar penduduknya petani sehingga tidak terjadi…
RAKOR KADER KESEHATAN DESA KLOPOGODO
30-10-2024 07:42 | Jalu Tri Pamungkas, S.M.
Klopogodo, 29 Oktober 2024 Kader kesehatan Desa Klopogodo melaksanakan kegiatan rapat koordinasi. Kegiatan ini dilaksanakan di pustu Desa Klopogodo. Kegiatan ini di hadiri oleh kader kesehatan Desa dan ibu bidan desa.
kegiatan Rakor ini merupakan bentuk komitmen pemerintah desa untuk meningkatkan efektivitas program Posyandu dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat setempat.
Rakor ini juga menjadi ajang diskusi bidan desa dengan…